Selasa, 11 September 2012

Membuat Microphone Mini Dari Headphone Yang Tidak Terpakai.



Beberapa dari kita para sahabat blogger yang ingin membuat lagu atau rekaman sendiri kadang kita
memerlukan hardware atau perangkat keras yaitu Microphone untuk penghantar suara kedalam rekaman tersebut.
tetapi tidak semuanya kita para sahabat blogger dapat membeli microphone yang harganya relatif mahal dan uang di kantong hanya cukup membeli setengah bungkus rokok.
beberapa hari lalu microphone yang saya pake mengalami kerusakan akibat tangan jahil saya dan harus mengganti yang baru dan masalahnya kembali lagi dalam urusan kantong..
nah,, keterbatasan ini lah yang membuat saya berpikir sesuatu untuk membuat mic tanpa harus membeli mic yang mahal harganya.
disini kita tidak membicakan tentang elektronika yg memerlukan soulder,timah,papan pcb dll, disini kita hanya memerlukan  barang bekas dan sedikit sentuhan.. hahahaa.. LOL
langsung saja,, bahan-bahan yang kita perlukan hanyalah sebuah headphone yang tidak terpakai,.

Oke Langsung aja cara pembuatannya :

1.Potong kabel yang berada pas di ujung letak body mic condenser. ingat headphone yang tidak terpakai tapi mic condensernya masih berfungsi.

2.Sediakan Filter Voice (saringan suara) untuk nanti disambungkan ke body mic condenser yg sudah terpotong, contoh filter voice nya seperti ini : 
untuk mendapatkan filter voice seperti itu, anda bsa mengambilnya dari headphone yang menyediakan filter voice.seperti gambar headphone dibawah ini :

3.Setelah itu satukan body mic kondenser dengan filter voice, maka hasilnya akan tampak seperti ini:



Hasilnya sudah jadi..
hahaaa.. :D
Anda bisa membuat bentuknya seperti apa, yang penting barang bekas masih bisa di pergunakan..
Semoga Artikel ini bermamfaat,Selamat Mencoba..
LOL

Tidak ada komentar:

Posting Komentar